Istilah simulasi yaitu
gambaran atau tiruan. Definisi simulasi itu sendiri merupakan suatu proses yang
menggunakan sebuah model yang dibuat sama persis dengan aslinya untuk dilakukan
uji coba tanpa mengalaminya dalam keadaan yang sebenarnya.
Simulasi dimanfaatkan
untuk mengurangi resiko terjadinya kesalahan, mengatasi masalah jiga terjadi
kegagalan, menghasilkan sistem yang baik, dan mempelajari kelemahan dari sistem
tersebut.
Selain itu simulasi
bertujuan untuk mengetahui spesifikasi model tersebut, meninggkatkan kinerja
sistem, dan untuk membantu dalam pengambilan keputusan terhadap sistem.
Pemanfaatan simulasi dan
grafik berpengaruh pada perkembangan dari model sistem atau simulasi tersebut
dan berpengaruh untuk mengetahui banyaknya dampak positif serta banyaknya kesalahan pada simulasi
tersebut saat terjadi dalam proses pada dunia nyata agar terhindar dari resiko.
Walaupun terdapat kelemahan dari simulasi tersebut karena ketelitiannya sulit diukur.
0 komentar:
Posting Komentar